launchora_img

Illustration by @luciesalgado

Desa Wisata Bali yang Wajib Kamu Kunjungi

Info

Di Bali, ada beberapa desa wisata yang selalu menjadi tujuan utama para turis. Kurang lengkap rasanya hanya berlibur di pantai meskipun Bali memiliki banyak pantai yang sangat indah. 

Kamu juga perlu mengunjungi beberapa desa wisata di sini yang menyajikan hal yang akan membuat liburanmu berkesan.

Rekomendasi Desa Wisata Bali yang Mendunia

Berikut ini beberapa desa wisata Bali yang namanya sudah terkenal bukan hanya di kalangan wisatawan domestik melainkan juga mancanegara. Jadi, bagi yang memiliki rencana berlibur ke Pulau Dewata Bali, kamu harus mengunjungi salah satu dari desa ini.

1. Desa Penglipuran Bali

Jika kamu mencari desa paling bersih di dunia, maka jawabannya ada di Penglipuran Bali. Ketika kamu pertama kali datang ke desa ini kamu sudah bisa merasakan sensasi dari kebersihan dan ketenangan. Siapa pun yang mengunjunginya akan langsung merasa tenang dan betah berada di sini selama beberapa hari.

Desa Penglipuran memiliki daya tarik seperti kerajinan, budaya, dan terutama makanan tradisionalnya. Harga tiket masuknya sangat terjangkau yaitu Rp 10.000 untuk anak-anak dan Rp 15.000 untuk orang dewasa.

Baca juga: Pantai Tanjung Kelayang dan Penyabong Belitung?

2. Desa Tenganan Pegringsingan

Desa wisata Bali yang namanya terkenal di kalangan turis asing adalah desa Tenganan Pegringsingan. Salah satu yang menjadi daya tarik adalah suasana desa tersebut di mana masyarakatnya yang ramah dengan suasana lingkungan yang sejuk serta menenangkan. Desa ini juga masuk ke dalam susunan Bali Aga.

Sekadar informasi bahwa Bali Aga adalah konsep desa tradisional yang sangat menjaga nilai-nilai budaya dan kesenian. Tidak heran tempat ini juga menjadi lokasi terbaik untuk belajar tentang kesenian dan kebudayaan Bali. Harga tiketnya pun tidak jauh berbeda dengan ketika kamu berlibur ke Desa Penglipuran.

Kamu dapat mengikuti paket tour Bali untuk berkunjung ke daerah-daerah seperti ini.

3. Desa Batu Bulan Sukawati

Desa wisata Bali yang juga harus kamu kunjungi adalah Desa Batu Bulan Sukawati yang lokasinya tidak jauh dari beberapa objek wisata terkenal di Bali. Beberapa tempat tersebut yaitu Bali Orchid Forest, Bali Bird Park, dan Hidden Canyon. Lalu apa yang ditawarkan desa tersebut? Kamu bisa melihat pertunjukkan tari tradisional seperti Lego, Tari Barong, dan Tari Kecak.

Selain itu, kamu juga bisa berburu oleh-oleh yang nantinya bisa kamu bawa pulang untuk kamu berikan kepada saudara atau teman. Namun harga tiketnya cukup mahal yaitu Rp 100.000 per orang. Namun sesuai dengan apa yang kamu dapat di sini.


Be the first to recommend this story!
launchora_img
More stories by Namu
10 Rekomendasi Film Netflix Indonesia: Netflix dan...

10 Rekomendasi Film Netflix Indonesia: Netflix dan Ngakak!

00
10 Pemeran di Ms. Marvel: Jagoan Keren yang Seru A...

10 Pemeran di Ms. Marvel: Jagoan Keren yang Seru Abis!

00
Apa Nama Palu Thor? Palu Super Gede yang Bikin Mus...

Apa Nama Palu Thor? Palu Super Gede yang Bikin Musuh Keteteran!

00

Stay connected to your stories

Desa Wisata Bali yang Wajib Kamu Kunjungi

42 Launches

Part of the Travelogue collection

Published on February 02, 2022

Recommended By

(0)

    WHAT'S THIS STORY ABOUT?

    Characters left :

    Category

    • Life
      Love
      Poetry
      Happenings
      Mystery
      MyPlotTwist
      Culture
      Art
      Politics
      Letters To Juliet
      Society
      Universe
      Self-Help
      Modern Romance
      Fantasy
      Humor
      Something Else
      Adventure
      Commentary
      Confessions
      Crime
      Dark Fantasy
      Dear Diary
      Dear Mom
      Dreams
      Episodic/Serial
      Fan Fiction
      Flash Fiction
      Ideas
      Musings
      Parenting
      Play
      Screenplay
      Self-biography
      Songwriting
      Spirituality
      Travelogue
      Young Adult
      Science Fiction
      Children's Story
      Sci-Fantasy
      Poetry Wars
      Sponsored
      Horror
    Cancel

    You can edit published STORIES

    Language

    Delete Opinion

    Delete Reply

    Report Content


    Are you sure you want to report this content?



    Report Content


    This content has been reported as inappropriate. Our team will look into it ASAP. Thank You!



    By signing up you agree to Launchora's Terms & Policies.

    By signing up you agree to Launchora's Terms & Policies.